Optimalisasi Upaya Penanggulangan Kejadian Stunting di Masa Pandemi

Home » Information » Optimalisasi Upaya Penanggulangan Kejadian Stunting di Masa Pandemi

stunting-balita

Stunting menjadi suatu permasalahan global, khususnya untuk Indonesia. Target penurunan stunting pada tahun 2024 menjadi 14%. Target tersebut menjadi sebuah tantangan yang harus dihadapi. Masalah stunting harus ditekan dari hulu ke hilir, dari mulai program edukasi hingga intervensi gizi spesifik dan sensitif terus dilakukan. Pemantauan tumbuh kembang anak di Posyandu juga menjadi terkendala dikarenakan pandemi.

Kondisi pandemi seperti, membuat Erindra Budi SKep Ns MKes sebagai civitas akademis memberikan ulasan dan gagasan pada media mengenai Peran Posyandu dalam Menurunkan Angka Stunting di Masa Pandemi Covid 19